Citrust.id – Masyarakat Indramayu heboh setelah terjadi gempa sekira pukul 03.57 WIB, Sabtu (23/06).
Peristiwa tersebut dibenarkan BMKG melalui akun twitter resmi. Di akun tersebut dilaporkan kejadian gempa tepatnya di 119 km BaratLaut INDRAMAYU-JABAR Lok:5.26 LS,108.27 BT, dengan kekuatan
5.0 SR. BMKG juga memastikan gempa tersebut tidak berpotensi tsunami. /didi
Komentar