Waspada! Jelang Puasa, Banyak Beredar Makanan Murah Tak Layak Konsumsi

  • Bagikan

Ilustrasi

CIREBON (CT) – Beberapa temuan makanan tidak memenuhi syarat selama bulan puasa hingga lebaran, biasanya berupa kemasan rusak, kadaluwarsa, dan mengandung bahan berbahaya. Karena itu, masyarakat harus tetap jeli dan jangan mudah terbuai dengan harga murah.

Badan Pengawas Obat dan Makanan mengingatkan masyarakat untuk bersikap kritis dan waspada terhadap diskon berbagai produk makanan di pusat perbelanjaan menjelang puasa dan Lebaran 1437 Hijriah.

Pasalnya, momentum hari besar atau libur panjang kerap dimanfaatkan oleh oknum pedagang tertentu untuk meraup keuntungan dengan memasang potongan harga besar-besaran. (Net/CT)

BACA JUGA:  PAC Pergunu Majalengka Adakan Pelatihan Tindakan Kelas
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *