Rekreasi ke Desa Bontagula, Bontang, Kaltim Untuk Melihat Keindahan Laut

Citrust.id – Bagi para wisatawan yang memang mempunyai waktu untuk banyak berkunjung ke beberapa daerah yang mempunyai alam yang mempesona, jangan lupa untuk mengunjungi Desa wisata Bontagula yang berada di Kabupaten Bontang, Kalimantan Timur.

Desa ini merupakan desa wisata maritim yang sudah terkenal, dengan keindahan lautnya dan aktivitas warga pesisir, dan desa ini di apit oleh laut, membuat bibir pantainya sangat indah untuk bisa melihat lekak-lekuk alamnya.

Sebelum menyandang status sebagai kota administratif (Kotif), Bontang hanya sebuah desa yang ditetapkan menjadi ibukota kecamatan pada 1920 silam. Sebutannya, Onder Distrik Van Bontang.

Bontang dalam sejarah dan perkembangannya menuliskan, tata pemerintahannya pun sederhana. Dipimpin seorang asisten wedana bergelar kiai, di bawah naungan kekuasaan Sultan Aji Muhammad Parikesit, Sultan Kutai Kartanegara XIX (1921-1960). Namun, pada 1952 Bontang terus berkembang menjadi kampung dan dipimpin tetua adat.

Sebelumnya, Desa Bontagalu merupakan desa terpencil dan memiliki penghasilan ekonomi yang cukup rendah. Namun, mereka berhasil meningkatkan taraf hidup mereka melalui pengelolaan pariwisata yang ada di tempat mereka dengan bantuan Pemerintah Pusat.

Selanjutnya Desa ini telah meraih penghargaan dari Eko Sandjojo, Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Indonesia ke-6 sebagai Desa Wisata Maritim terbaik.

Desa ini telah meraih penghargaan dari Eko Sandjojo, Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Indonesia ke-6 sebagai Desa Wisata Maritim terbaik. Hal ini membuktikan bahwa desa industri ini bisa menjadi salah satu tempat wisata andalan.

Posisi Bontang yang diapit laut, membuat bibir pantainya sangat indah. Selain itu, kamu bisa melihat aktivitas warga pesisir pantainya. Penghargaan yang didapat dari BUMDES yang diadakan oleh Kemendes PDTT. (diambil dari berbagai sumber) /sw

BACA JUGA:  H Sugiri: Kerang Hijau yang Dikonsumsi 14 Korban Jenisnya Bebeda

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *