Imbas Kebaikan Haga BBM, Pedagang Baso Terpaksa Menaikan Harga

MAJALENGKA (CT) – Kenaikan harga BBM bersubsidi tidak hanya membuat harga kebutuhan pokok melonjak di sejumlah pasar tradisional, namun membuat penjual baso pun terpaksa menaikan harga.

“Terpaksa harga per porsi basho kita naikan soalnya harga baha-bahan basho juga naik semua akibat harga bbm naik,” ujar Aja (45) pedagang basho di Pasar Talaga, Sabtu (22/11).

Aja mengatakan bahan-bahan untuk membuat basho seperti daging, sayuran, toge, seledri, bawang, sampai harga saus pun mengalami kenaikan.

“Meski banyak pelanggan yang protes, kalau harga tidak dinaikan kita yang rugi,” ungkapnya. (CT-110)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *