oleh

Menteri Susi Kunjungi Kapal Rainbow Greenpeace di Papua

Citrust.id – Keberadaan kapal Rainbow Warrior milik Greenpeace yang sedang berada di soroang, Papua Barat saat ini dikunjungi oleh Menteri Kelautan dan Perikanan Republik Indonesia Sudi Pudjiastuti.

Menteri Susi langsung melakukan diskusi dengan para relawan Greenpeace sambil menelusuri kapal Rainbow, diskusi banyak dilakukan berkaitan dengan isu-isu tentang penangkapan ikan yang berlebihan dan perdagangan manusia di laut.” kalian sebaiknya mempunyai kapal yang mempunyai home base di Indonesia, dan ini merupakan hal yang paling penting dan bisa menganggkat isu-isu lingkungan dan menjaga situasi tidak memburuk, saya sendiri melakukan pekerjaan dengan mengusir sekitar 10 kapal asing dan mereka tidak akan datang lagi,” ujar Menteri perempuan ini (17/03/2018) diwartakan tempo.

Sementara itu Kepala Grenpeace Indonesia Leo Simanjuntak mengatakan kedepan Greeanpeace akan tetap merespon kampanye laut yang akan membahas berbagai persoalan tentang lingkungan laut. /sw

Komentar