oleh

Sehabis Ikuti KTT Asean di India, Jokowi Akan Kunjungi Pengunsi Rohingya

Citrust.id – Setekah berkunjung ke Srilangka dan dilanjutkan menghadiri KTT ASEAN India, direncanakan Presiden Republik Indonesia Joko Widodo akan mengunjungi Kamp Pengungsi Rohingya di Cox’s Bazar.

Kunjungan tersebut sekaligus akan memberikan bantuan secara langsung, dan hal ini merupakan persoalan kemanusiaan dimana Indonesia konsisten dalam menyalurkan bantuan-bantuan kemanusiaan apalagi kepada pengungsi muslim rohingya (25/01/2018) dilansir BBC Indonesia.

Menurut Pejabat Penerangan KBRI Dhaka, Fajar Primandana, menyatakan,” masalah mengunjngi pengungsi muslim rohingya sedang digodok, dan kami sedang persiapkan”, katanya. /SW

Komentar